Clue:
- Segitiga AOB adalah Segitiga Sama Kaki karena panjang OA = OB. Sehingga sudut OAB dan sudut OBA mempunyai besar yang sama.
Ingat Konsep Jumlah Sudut Segitiga:
Sudut AOB + Sudut OAB + Sudut OBA = 180 derajat - Sudut yang berdekatan dengan sudut CBO adalah sudut OBA, ini bisa membantu jika kita tahu besar sudut CBA. Sehingga kita punya persamaan
Sudut CBO = Sudut CBA - Sudut OBA
- Segitiga CBA merupakan segitiga sama kaki. Kita bisa mencari Sudut kakinya, yaitu Sudut ACB (Sudut Keliling yang menghadap busur AB). Sudut AOB adalah Sudut Pusatnya. Sehingga kita bisa menggunakan konsep:
Sudut Keliling = 1/2 dari Sudut Pusat
- Dengan menggunakan Konsep Jumlah Sudut Segitiga dan diperolehnya Sudut ACB kita bisa memperoleh Sudut CBA. Lalu gunakan clue no 2 untuk memperoleh Sudut CBO
Semoga clue di atas bisa membantu pemahaman sudut pada lingkaran dan segitiga.
Silahkan Isi kolom komentar untuk berdiskusi.